Kerjasama Jokowi dengan China bisa menjadi bumerang mematikan
Kerjasama Jokowi dengan China bisa menjadi bumerang mematikan

Kerjasama Jokowi dengan China bisa menjadi bumerang mematikan

China Juga Jadi Masalah Dalam Pilpres Di Indonesia


JARILANGIT.COM - Ambisi RRC mendominasi perekonomian dengan gagasan One Belt One Road (OBOR) atau Belt and Road Initiative (BRI) akhirnya menjadi persoalan dalam kontestasi politik negara-negara Asia, termasuk di Indonesia.

Pengamat politik Asia Timur yang juga wartawan CNN James Griffiths dalam kolomnya kemarin (Jumat, 5/4) menguraikan sejumlah fakta yang memperlihatkan betapa sikap anti-RRC” tengah menjadi trend yang berkembang di banyak negara Asia.

Dalam pemilihan umum di Malaysia tahun lalu misalnya, kubu Mahathir Mohamad mendapat keuntungan yang signifikan dari rasa muak yang berkembang luas di tengah masyarakat terhadap infiltrasi ekonomi China di negara itu.

Juga di tahun lalu di Maladewa, Abdullah Yameen mengalami kekalahan karena kedekatannya dengan Beijing dikecam rakyat. Partai Demokrat Maladewa yang berhasil memenangkan pemilihan umum berjanji akan mengakhiri apa yang mereka sebut sebagai kolonialisasi China.

Hal yang serupa juga terjadi di Myanmar. Pemerintah Myanmar kini bertekad untuk merevisi komitmen mereka pada proyek-proyek BRI.


  43
Pilih sistem komentar sesuai akun anda ▼
Blogger

No comments

» Komentar anda sangat berguna untuk peningkatan mutu artikel
» Terima kasih bagi yang sudah menulis komentar.